Kabarnya RS Asri Durentiga Sudah Dibeli Oleh Siloam
Nama Rumah Sakit Asri Durentiga diambil dari nama penggagas berdirinya rumah sakit ini, yaitu Almarhumah Ibu Hj. Asri Damayanti. Semasa hidupnya beliau memiliki niat untuk mendirikan rumah sakit dengan mutu pelayanan bermutu tinggi, Rumah Sakit yang dapat memberikan pelayanan yang menjunjung kode etika tinggi dengan mengedepankan kualitas pelayanan, didukung oleh dokter-dokter ahli yang berpengalaman luas di bidangnya. Berawal dari gagasan beliau tersebut maka dibentuklah PT Rashal Siar Cakra Medika yang melaksanakan pembangunan rumah sakit ini di atas tanah seluas 3.550 m dan kemudian mengelolanya secara professional. Atas prakarsa dan ide dari Almarhumah Ibu Hj. Asri Damayanti ini, maka Rumah Sakit Asri akhirnya diresmikan pada tanggal 8 Januari 2008. Rumah Sakit Asri bertekad untuk memberikan layanan kesehatan bagi pria dan wanita dengan efektif, aman dan efisien, dengan layanan-layanan unggulan yang terus berkembang, dimulai dengan diresmikannya Pusat Urologi A