Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2012

HIDAYAT+DIDIK DAPAT DUKUNGAN ANAK MUDA JAKARTA

Gambar
Calon gubernur (cagub) DKI Jakarta Hidayat Nur Wahid  mendapat dukungan dari kalangan muda. Para pendukung Hidayat yang masih muda ini menginginkan perubahan di Ibu Kota. Ke depan, pemuda  ingin banyak hal perubahan dinegara ini, dimulai dari Jakarta, sebab Jakarta merupakan barometer politik di Indonesia. Kaum muda masih ingin selalu belajar dan mendapatkan sesuatu yang baru, dan setiap perubahan selalu dipelopori oleh kaum muda. Kaum muda memiliki kekuatan dan kapasitas untuk melakukan banyak perubahan. Hidayat sering berkumpul dengan anak - anak  muda pengikut komunitas sepeda, anak – anak muda pengiat seni  seperti di komunitas KPJ (komunitas pengamen jalanan) dan tidak lupa juga berkumpul anak - anak muda Jakmania. Pengurus HIPMI (Himpunan Pengusaha Muda Indonesia) Sandiaga Uno pun mendukung majunya Pak Hidayat menjadi Cagub DKI. Bertemu dengan mereka, Hidayat tidak lupa membeberkan program unggulannya kepada anak-anak muda tersebut. Politisi Partai Amanat Nasional (P

RAMAINYA JALAN SANTAI "AYO BERESIN JAKARTA" PANCORAN

Gambar
Dalam rangka menyambut HUT DKI Jakarta ke 485, hari Minggu (17/6/2012) pagi Dewan Pengurus Cabang (DPC) PKS Pancoran mengadakan Jalan Santai. Jalan santai ini diikuti ribuan peserta. Dibuka tepat pukul 06.30 WIB, para peserta jalan sehat mulai berjalan dengan start dari parkir Taman Makam Pahlawan Kalibata menuju stasiun Kalibata, lalu berbelok mengintari komplek DPR RI kalibata dan kembali finish di parkir Taman Makam Pahlawan Kalibata. Ketua PKS Pancoran (Furqoni Yudhistira) atau yang akrab dipanggil Bang Foye, dan berbagai aliansi dan komunitas ikut meramaikan. Ada komunitas masyarakat pancoran sejahtera, persatuan pemuda dan pelajar pancoran, perkumpulan pedagang pasar pancoran, forum ukhuwah rakyat (four) pancoran, gerakan amanat keadilan (gerak) pancoran, forum keadilan pancoran dan lain - lain.  Beberapa tokoh masyarakat pun ikut jalan santain bersama warga masyarakat lainnya. Terlihat sepanjang jalan peserta tidak putus dan memadati jalan. Mereka semuanya a

CAGUB HIDAYAT NUR WAHID MAU NYEMPLUNG KE CILIWUNG

Gambar
persiapan turun ke ciliwung, pakai rompi ..harus sesuai standard keamanan eh..ada warga yang ingin phot-photo bareng.. selalu kompak, pak didik pun tak mau ketinggalan menemani sang cagub  ke ciliwung kasih press release dulu, ke ciliwung itu dalam rangka memperingati hari bumi eh..ketemu  bapak simpatisan deh, "selamat ya Pak.. ku selalu merindukanmu" hormat grak kepada para masyarakat pengantar, doa kan kami selamat sampai tujuan :) salam kemenangan, salam 4 jari .. jangan lupa nomor 4 pasangan Hidayat+Didik sedia jaring kalau - kalau nanti di depan ada sampah, kita ambil dan perahu- perahu karet Hidayat + Didik pun akhirnya meluncur membelah sungai ciliwung